Foto: Alfamart simantab.com – Bisnis waralaba minimarket cukup menggiurkan karena menjual produk-produk kebutuhan keseharian. Salah satunya, minimarket Alfamar yang akrab ditelinga masyarakat Indonesia karena tersebar di hampir seluruh wilayah Indonesia karena memiliki belasan ribu gerai. Apalagi, gerai minimarket ini sudah tersebar luas di berbagai wilayah Tanah Air bahkan hingga ke luar negeri. Sebagaimana diketahui, kalau Alfamart menjual berbagai jenis barang…