Cyber ActRity yang merupakan kepanjangan dari tiga gabungan kata yaitu Cyber (ruang dunia maya), Activity (aktivitas), dan Security (keamanan) merupakan sebuah komunitas yang digagas oleh 8 orang mahasiswa Ilmu Komunikasi stambuk 2020, FakuItas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Universitas Sumatera Utara (USU). Tujuan dari terbentuknya komunitas tersebut adalah untuk mengampanyekan aksi penolakan terhadap segala bentuk tindakan sewenang-wenang pengguna internet…