Kompolnas award 2022 menominasikan Polres Karo menjadi satu dari sepuluh polres dengan pelayanan terbaik. Kapolres Karo AKBP Rony Nicholas Sidabutar memang dikenal sebagai perwira yang humble. Komisi Kepolisian Nasional sebuah badan negara yang dibentuk berdasarkan Peraturan Presiden No 17 Tahun 2011. Kompolnas bertanggungjawab langsung kepada Presiden. Kompolnas mengusung visi: Kompolnas yang mampu memberikan pertimbangan efektif dan terpercaya kepada Presiden dalam rangka mewujudkan Polri yang Profesional dan Mandiri. Penyelenggaraan Kompolnas Award 8 Desember 2022 merupakan satu usaha dari Kompolnas untuk mengapresiasi satuan kepolisian untuk menggiatkan pelayanan dan profesionalitasnya. Ini adalah stimulus…
Ini Tampang Preman Tukang Pungli Lapangan Merdeka
Medan, Para pedagang di seputaran Lapangan Merdeka kerap dipungut kutipan oleh sekelompok pemuda yang berasal dari organisasi kepemudaan setempat. Para preman ini memaksa para pedagang untuk membayar sejumlah uang dengan dalih uang keamanan dan uang lapak. Pungutan ini tentu saja merupakan pungutan liar. Pungutan yang sangat tidak memiliki dasar hukum namun menurut para pedagang, mereka memilih untuk memenuhi permohonan dari para preman tersebut demi keamanan dan kenyamanan dalam berjualan. Seperti dilansir oleh tribun medan dalam videonya, pungutan liar tersebut dilakukan oleh oknum oknum preman dengan menggunakan intimidasi dan kekerasan verbal. Dalam…